Sabtu, 28 April 2012

7 Tembang Kenangan Indonesia Terpopuler

  Anda pencinta tembang kenangan Indonesia ? Kali ini Ariyanda akan membahas 7 tembang kenangan yang sangat terpopuler. Dan anda akan terus teringat kejayaan musik Indonesia pada masa lalu. beserta penyanyi dan penjelasan singkat.

  1. Kereta Senja – Nella Regar
Lagu ini dipopulerkan oleh artis yang sekaligus teman duet Rano Karno. Yakni Nella Regar. Kereta Senja. Yang mengisahkan kisah cinta di kereta senja. Lagu ini sekarang terpopuler dan sering diputar di radio tembang kenangan.
  1. Aku Jatuh Cinta – Broery Marantika
Lagu ini dinyanyikan Broery Marantika. Ciptaan Rinto Harahap. Yang menceritakan tentang lelaki yang jatuh cinta kepada seseorang. Lirik awalnya jangan pernah berkata benci walaupun hatimu tak sudi. Dan pada bagian reff. Bila hatimu tak sayang padaku. Jangan katakan. Bila hatimu tak sudi jangan benci. Rasanya lagu ini penuh dengan rasa cinta yang dalam.
  1. Bunga Sedap Malam – Rinto Harahap
Lagu ini dinyanyikan oleh Rinto Harahap. Yang sekaligus pencipta lagu tembang lawas. Menceritakan bunga sedap malam yang layu. Dan lagu ini juga dinyanyikan ulang oleh penyanyi ternama di Indonesia. Iis Sugianto.
  1. Berita Kepada Kawan – Ebiet G Ade
Lagu ini dinyanyikan oleh Ebiet G Ade. Menceritakan kisah bencana berita. Yang harus disampaikan kepada kawan. Bertanya kepada rumput yang bergoyang. Tinggallah aku sendiri. terpaku menatap langit. Lagu ini sering diputar di radio tembang kenangan.
  1. Masih Ada Waktu – Ebiet G Ade
Lagu ini dinyanyikan Ebiet G Ade. Yang menceritakan ketulusan dan keikhlasan. Dan pada bagian “kita masih bertemu matahari.” Berarti kita masih ada waktu untuk bertemu matahari. Lagu ini terkenal karena syair yang sarat nasihat. Lagu ini juga sering diputar di radio tembang kenangan.
  1. Ku Cari Jalan Terbaik – Pance F Pondaag
Lagu ini dinyanyikan oleh Pance F Pondaag. Yang menceritakan manusia yang selalu ingin mencari jalan yang terbaik demi mencapai cita-cita. Lagu ini dinyanyikan ulang oleh Yuni Shara. Yang juga penyanyi tembang kenangan.
  1. Kemelut Cinta – Nike Ardilla
Lagu ini dinyanyikan oleh Nike Ardilla. Yang menceritakan kemelut atau krisisnya cinta. Lagu ini terkenal di masa lalu. masa kejayaan tembang kenangan. Setelah mendiang Nike Ardilla wafat. Lagu ini masih terkenal sampai sekarang.

  Tembang kenangan Indonesia banyak sekali tapi tak dapat aku jelaskan semuanya. Semoga lagu tersebut dapat menjadi referensi anda memilih lagu di radio kesayangan anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar